Sering sekali dalam hidup ini kita dibebankan pada hal-hal yang berhubungan dengan lingkungan. Mulai dari buang sampah sembarangan, penggunaan kapas sekali pakai, hingga pembalut sekali pakai yang mungkin memudahkan, tapi tidak dapat diuraikan menjadi zat terkecil. Malah menambah frekuensi sampah di TPA. Apakah kita merasa bersalah? Ya, beberapa orang mungkin tersadar lalu berubah, tetapi yang lain? Menjalaninya begitu saja, lalu yasudah dipakai lagi. Concern yang rendah akan lingkungan membuat saya mencoba mulai sharing tentang pentingnya mengganti pembalut plastik menjadi pembalut kain. Kalian penasaran? Boleh cek di RuangSayangBumi , selain menyediakan menstrual pad, saya juga menyajikan cotton pad sebagai pengganti kapas, dan wetbag, pengganti pouch plastik untuk membawa apapun yang bersifat mudah bocor, contohnya untuk tempat menstrual pad yang belum dicuci. Hutan yang ada di Indonesia tidak sekadar hanya pohon, banyak sekali barang yang bisa kita jadikan jika berasal dari pohon.
Blogger SUMUT | Berbagi info tentang jalan-jalan, review buku, lingkungan, dan hal apapun.